Kamis, 05 Januari 2012

TUTORIAL MEMBUAT APLIKASI WEB KALKULATOR SEDERHANA DENGAN JAVA SERVLET

 

TUTORIAL MEMBUAT APLIKASI WEB KALKULATOR SEDERHANA DENGAN JAVA SERVLET

A.           Tools yang Diperlukan
Untuk membuat aplikasi web ini, tools pendukung yang digunakan adalah sebagai berikut:
1.             Basic Kit : Java Development Kit 6.0 Update 18
2.             Editor : Netbeans IDE 6.9.1
3.             Server : Apache Tomcat 6.0.26
Jika anda menginginkan versi tools yang lebih baru, anda dapat men-download-nya di website berikut:
2.             Netbeans : http://netbeans.org/
3.             Tomcat : http://tomcat.apache.org/

Minggu, 13 November 2011

MySQL Fetch Array


MySQL Fetch Array

A.     Pengertian
mysql_fetch_array() adalah salah satu fungsi dalam pemrograman web PHP yang digunakan untuk mengambil record / informasi dari suatu recordset / tabel dan mengembalikannya sebagai associative array dan/atau numeric array.

MySQL Query


MySQL Query

A.     Pengertian
mysql_query() adalah salah satu fungsi dalam pemrograman web PHP yang digunakan untuk mengirimkan statement query dari halaman web kedalam database MySQL.

Senin, 07 November 2011

Membuat Tombol Web Menarik


Membuat Tombol Web Menarik

Pada suatu halaman web, biasanya tombol digunakan sebagai penghubung antara halaman web tersebut dengan dokumen maupun halaman web lainnya. Karena halaman web yang baik adalah halaman web yang desainnya menarik dan mudah dipahami, tentu tombol-tombol yang ada didalamnya juga perlu di desain dengan menarik. Berikut ini akan diterangkan beberapa langkah untuk membuat tombol web yang menarik.

Senin, 31 Oktober 2011

HTML - Lanjut


HTML - Lanjut

Pada post sebelumnya (HTML – Awal), sudah diperkenalkan beberapa tag HTML yang biasa digunakan dalam suatu halaman website. Pada post kali ini, akan diperkenalkan cara menggunakan tag-tag tersebut dengan lebih detil.

Jumat, 21 Oktober 2011

HTML - Awal


HTML - Awal

Pengertian HTML
HTML (Hyper Text Markup Language) adalah sekumpulan simbol-simbol atau tag-tag yang dituliskan dalam sebuah file yang dimaksudkan untuk menampilkan halaman pada web browser. Tag-tag tadi memberitahu browser bagaimana menampilkan halaman web dengan lengkap kepada pengguna.

Kamis, 25 November 2010

Kucing : Hal-Hal yang Mempengaruhi Kesehatan Kucing


HAL-HAL YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN KUCING

Sama seperti manusia, kucing juga membutuhkan berbagai faktor pendukung yang membuat kesehatannya tetap terjaga. Berikut ini adalah beberapa hal yang mempengaruhi kesehatan kucing anda: